Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan bahwa gempa bumi dengan magnitudo 5,0 pada Rabu pukul 09.17 WIB terjadi di barat daya wilayah Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung.
Gempa bumi itu menurut BMKG pusatnya berada di laut pada kedalaman 10 km di koordinat 6,04 Lintang Selatan dan 103,87 Bujur Timur, sekira 94 km barat daya Pesisir Barat.
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2023
Gempa bumi itu menurut BMKG pusatnya berada di laut pada kedalaman 10 km di koordinat 6,04 Lintang Selatan dan 103,87 Bujur Timur, sekira 94 km barat daya Pesisir Barat.
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2023