Warga memacu kambingnya berlari, di Desa Galis, Pamekasan, Jawa Timur, Minggu (15/4). Sejumlah pemilik kambing pacu mulai melakukan uji kemampuan kambingnya guna menghadapi kerapan kambing se Pamekasan pekan depan. ANTARA FOTO/Saiful Bahri/ama/18

Pewarta: Saiful Bahri

Editor : Admin Antarakalbar


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2018