Sejumlah anggota Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-110 Kodim 1206/Putussibau di Desa Hulu Pengkadan, Kecamatan Pengkadan, Kabupaten Kapuas Hulu harus menyuci pakaian sendiri saat bertugas di lokasi TMMD.

Setiap melaksanakan tugas operasi seperti tugas operasi non tempur TMMD sudah menjadi kebiasaan anggota TNI mencuci baju sendiri.

Baca juga: Ucapan terima kasih dari Kepala Desa untuk Satgas TMMD Kodim 1206/PSB

”Sudah terbiasa bagi prajurit harus menghadapi situasi seperti ini setiap dimanapun berada jauh dari keluarga harus siap melaksanakan kegiatan apapun sendiri termasuk mencuci baju,” tandas Praka Cukro salah satu anggota Satgas TMMD Kodim 1206/PSB

Hal serupa juga dialami oleh para anggota Satgas TMMD yang lain, selama tinggal di tempat penugasan program TMMD Reguler Ke-110 Kodim 1206/PSB ini jauh dari istri mereka harus melakukan kegiatan apapun sendiri diantaranya mencuci baju.

Baca juga: Keberadaan anggota TMMD membawa rejeki bagi pemilik warung di Pengkadan
Baca juga: Pelaksanaan program TMMD merupakan wujud operasi bhakti TNI
Baca juga: Sepak bola sarana anggota TMMD tumbuhkan keakraban dengan masyarakat

Pewarta: Slamet Ardiansyah

Editor : Admin Antarakalbar


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2021