Sintang (Antara Kalbar) - Kapolres Sintang AKBP Veris Septiansyah menegaskan tidak ada narapidana di Lembaga Pemasyarakatan kelas II Sintang yang kabur saat terjadi kerusuhan Rabu pagi ini.
Ia mengatakan, yang terjadi kondisi Lapas sudah tenang dan dapat dikendalikan aparat.
Dalam pengendalian Lapas, seorang polisi terluka bibirnya terkena lemparan benda keras dari arah para napi.
Saat kerusuhan, dua napi perempuan mengalami pingsan, yang diduga merasa ketakutan dengan kerasnya suara heboh dan suara tembakan dari luar Lapas yang ditembakkan aparat Kepolisian.
Menurut petugas lapas perempuan, Wiwik, dua napi pingsan itu sudah dirawat. Sedangkan di lapas itu terdapat 18 napi perempuan., yang semuanya sudah diamankan.
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2013
Ia mengatakan, yang terjadi kondisi Lapas sudah tenang dan dapat dikendalikan aparat.
Dalam pengendalian Lapas, seorang polisi terluka bibirnya terkena lemparan benda keras dari arah para napi.
Saat kerusuhan, dua napi perempuan mengalami pingsan, yang diduga merasa ketakutan dengan kerasnya suara heboh dan suara tembakan dari luar Lapas yang ditembakkan aparat Kepolisian.
Menurut petugas lapas perempuan, Wiwik, dua napi pingsan itu sudah dirawat. Sedangkan di lapas itu terdapat 18 napi perempuan., yang semuanya sudah diamankan.
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Barat 2013