Mahasiswa Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta membagikan bibit tanaman saat aksi bertajuk 'Diet Sampah Plastik' di kawasan Nol Kilometer, Yogyakarta, Selasa (22/4). Dalam aksi yang bertepatan dengan Hari Bumi tersebut mereka mengajak masyarakat untuk mengurangi penggunaan sampah plastik karena berbahaya bagi lingkungan dan kesehatan. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan