Titik api di Ketapang berasal dari pembakaran lahan
Sabtu, 20 Maret 2021 21:49
Kepulan asap terlihat dari lahan perkebunan yang dibakar, di Kabupaten Ketapang, Kalbar, Sabtu (20/3/2021). Dari hasil pantauan Satgas Udara BPBD Kalbar dengan menggunakan Cessna 208B Caravan tersebut terpantau adanya titik api di Kabupaten Ketapang itu berasal dari pembakaran lahan perkebunan sawit. ANTARA KALBAR/Dokumen BNPB