Suasana tiang penyangga jembatan Sarijan yang ambruk di Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (12/11/2018). Hujan deras yang mengguyur Kota Bogor sejak Sabtu (10/11/2018) mengakibatkan debit air sungai Cisadane naik mencapai 175 cm dan mengakibatkan ambruknya tiang penyangga jembatan tersebut. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/pras.